Merajut Kebhinekaan Lewat International Language and Culture Festival “Unity and Diversity” Universitas Esa Unggul

2019-11-14T09:23:12+07:00Kamis, 7 November 2019|

Esaunggul.ac.id, Lembaga Bahasa dan Kebudayaan Universitas Esa Unggul menggelar acara International Language and Culture Festival 2019 yang mengangkat tema Unity in Diversity bertempat di Lobi Gedung Utama Universitas Esa Unggul, 4-6 November 2019. Sejumlah kegiatan digelar untuk memeriahkan acara ini di antaranya Workshop Color Therapy, Seminar tentang Language and Culture:Travel Teach Share,Fashion show, Dancing and Cosplay serta sejumlah penampilan dan hiburan. Kepala Lembaga Bahasa dan Kebudayaan, Rosalina Nugraheni Wulan Purnami, S.Pd., M.Pd. mengatakan acara ini diselenggarakan untuk memperkenalkan aneka bahasa dan kebudayaan dari berbagai negara kepada seluruh mahasiswa, dosen, karyawan dan sivitas Universitas Esa Unggul. Suasana Saat Festival mahasiswa [...]