Prodi Pendidikan Bahasa Inggris UEU Kunjungan Lapangan Ke SEAQIL dan Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa

2022-11-16T11:14:40+07:00Rabu, 16 November 2022|

Foto Bersama Kegiatan Esaunggul.ac.id, Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris Universitas Esa Unggul mengadakan kunjungan lapangan ke SEAMEO Regional Centre for Quality Improvement of Teachers and Education Personnel (QITEP) in Language (SEAQIL) yang berlokasi di Jl. Gardu, Srengseng Sawah, Jagakarsa, Jakarta Selatan pada hari Kamis, 20 Oktober 2022.  Mahasiswa dan dosen Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris Universitas Esa Unggul disambut dengan hangat oleh tim SEAQIL. Mahasiswa sangat berkesan dan merasakan manfaat dari kunjungan lapangan ke SEAQIL.  Pemateri SEAQIL menyampaikan materi dengan sangat menarik dan santai, sehingga terjadi diskusi aktif dan menyenangkan. Mahasiswa mengatakan bahwa mereka memperoleh pengetahuan mengenai cara mengajar [...]