Pelatihan Membangun Kelas Online dengan menggunakan Platform Moodle dan Penilaian Autentik di SMPIT Laa Tahzan Citra

2022-01-03T10:23:46+07:00Senin, 3 Januari 2022|

Suasana Pelatihan Membangun Kelas Online Esaunggul.ac.id, Dosen dan mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris dan Desain Komunikasi Visual Universitas Esa Unggul melaksanakan program pengabdian kepada masyarakat di SMPIT Laa Tahzan yang berlokasi di Perumahan Citra Raya komplek Graha Pratama Blok U2 No.53, Cikupa, Kec. Cikupa, Tangerang. Kegiatan tersebut dilaksanakan selama 2 hari yaitu pada tanggal 7 dan 10 September 2021 secara daring dengan menggunakan Google Meet. Program pengabdian kepada masyarakat di SMPIT Laa Tahzan berupa pelatihan yang diikuti oleh guru-guru SMP dari berbagai latar bidang studi yang berbeda-beda. Pelaksanaan program pengabdian kepada masyarakat di lakukan setelah Kegiatan Belajar dan [...]